Bermuhasabah Diri Demi Menjadi Pribadi Yang Lebih Baik Lagi
Ditulis pada: April 02, 2019
BERMUHASABAH DIRI DEMI MENJADI PRIBADI YANG LEBIH BAIK LAGI
۞ اَللهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ ۞
"Berniatlah kalian dengan bersungguh-sungguh untuk memberikan hak satu sama lain, tunaikan bakti kalian kepada kedua orang tuamu, serta rendahkanlah diri kalian di hadapan mereka dengan penuh kasih sayang, sambunglah tali silaturrahim, perhatikan tetanggamu, carilah fakir miskin dan bantulah hajat-hajat mereka.
Perbaikilah prasangka-prasangka kalian, bersihkanlah hati kalian, dan saling tolong menolong dalam melakukan kebaikkan. Mudah-mudahan kita mendapat taufiq sehingga kita boleh digolongkan bersama orang-orang soleh."
[Habib Umar bin Hafidz]
Wallahu a'lam Bishowab
Allahuma sholii 'alaa sayyiidna muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim